Hibah Penelitian Pascasarjana

 

 
 

Dana Insentif Penelitian Pascasarjana Unhas

No Item Pembiyayaan Oleh Pascasarjana Unhas

Indikator (Persyaratan)

Biaya (Rp.)
1. Biaya Pembuatan Proposal

Proposal terkirim ke Dikti

3.000.000
2. Hibah Penelitian Tidak lolos seleksi Dikti, lolos seleksi internal Unhas
Sesuai rekomendasi reviwer dan dana yang tersedia
3. Publikasi Nasional Terakreditasi Publikasi dari hasil penelitian hibah Pascasarjana; bukti minimal aceptant letter dari jorunal bersangkutan
2.500.000
4. Publikasi Internasional Publikasi dari hasil penelitian hibah Pascasarjana; bukti minimal acceptance letter dari jornal bersangkutan
7.500.000
5. Paten (Biaya penelusuran paten, pembuatan dokumen paten, pendaftaran paten dan transportasi pengurusan paten Bukti penerimaan pendaftaran paten
10.000.000